Larangan Perkawinan Sedarah / INCEST dalam Biologi

Ialah kontak seksual yang dilarang oleh karena hubungan keluarga. Kontak seksual tersebut dapat terjadi antara ayah dan anak perempuannya, ibu dengan anak laki-laki, antara saudara laki-laki dan perempuan,  sepupu tertentu, dan banyak lagi yang dilarang secara agama maupun kultur. Misalnya sesama sepupu dimana ayah keduanya adalah kakak beradik, pada sebagian kultur hal ini tidak bermasalah, tapi pada kultur lain hal ini dilarang. Namun, bila hal ini tetap terjadi maka telah terjadi incest.

Dalam perkawinan incest dilarang baik dalam agama, kultur atau Ilmu bIologi. Nah disini penulis hanya membahas perkawinan incest dalam kaca mata biologi.


Dalam ilmu genetik, pernikahan dengan sesama kerabat keluarga (sampai sejauh sepupu II – great grandparents yang sama) disebut dengan consanguineous marriage. Secara umum consanguineous marriage diterjemahkan sebagai perkawinan sedarah.


Misalnya penyakit thalasimia
Kakek dan Nenek
Kakek menderita thalasimea dan nenek normal homozigot
XtYt  >< XTXT
Maka menghasikan keturunan
2(XTXt) = perempuan 50% normal Carier
2(XTYt) = laki-laki 50% normal karier
Saya ansumsikan memiliki 4 anak, 2 laki dan 2 perempua.
Maka akan menghasilkan keturunan 100% sehat semua, tetapi bersifat karier.
Andai kan  saja perempuan tersebut kawin dengan saudara kandungnya apa yang terjadi kita lihat dibawah ini
XTYt  >< XTXt
Maka keturunannya adalah
XXT  = 25 % Perempuan Normal Normal
XTXt  =  25 % Perempuan Normal carier
XTY=  25 % Laki-laki Normal carier
XtYt  =  25 % Laki-laki kena penyakit thalasimia

Keterangan :
TT= Normal ( 100% normal)
Tt = carier (normal tetapi pembawa sifat penyakittapi tidak tampak)
tt  = Penderita

Bagaimana dengan perkawinan tadi denagn sepupu, kemungkinan besar kena penyakit thalasimia pada cucunya.
Jadi Gimana cara menghilangkannya, ya pernikahan dengan selain penderita thalasimia / yang kena karier thalsimia.
Thalasimia intu penyakit Apa?
Thalasemia adalah kelainan darah karena hemoglobin darah mudah sekali pecah. Penyakit ini merupakan genetik yang diturunkan jika kedua orangtuanya adalah pembawa sifat (carrier). Akibat kelainan darah ini membuat anak terlihat pucat dan harus mendapatkan transfusi darah secara teratur agar hemoglobinnya tetap normal.

Apa saja penyakit yang disebabkan oleh penyakit keturunan
banyak sekali antara lain:
1.    Buta Warna
2.    Hemofilia
3.    Thalasimia
4.    Alergi
5.    Albino
6.    Asma
7.    Diabetes Malitus dll.
Hanya itu saja penjelasan dari saya, semoga bermanfaat

19 komentar:

  1. yap.. kajian tentang hukum pernikahan yang sangat menarik untuk di ikuti.. slm

    BalasHapus
  2. mantab artikelnya sob,makasih infonya.

    BalasHapus
  3. wah ane kagak ngerti kalo tentang ini : XtYt >< XTXT
    Maka menghasikan keturunan
    2(XTXt) = perempuan 50% normal Carier
    2(XTYt) = laki-laki 50% normal karier
    Saya ansumsikan memiliki 4 anak, 2 laki dan 2 perempua.
    Maka akan menghasilkan keturunan 100% sehat semua, tetapi bersifat karier.
    Andai kan saja perempuan tersebut kawin dengan saudara kandungnya apa yang terjadi kita lihat dibawah ini
    XTYt >< XTXt
    Maka keturunannya adalah
    XXT = 25 % Perempuan Normal Normal
    XTXt = 25 % Perempuan Normal carier
    XTYt = 25 % Laki-laki Normal carier
    XtYt = 25 % Laki-laki kena penyakit thalasimia

    Kagak ngeri sama sekali........ :D

    BalasHapus
  4. ternyata banyak buruknya..pantas agama melarang hal itu

    BalasHapus
  5. mosok rek...dadi jago kandang cuma oleh sedulur he he, dunia kan tak selebar daun kelor, apalagi ada dunia maya yang mampu menyatukan 2 hati meski berbeda tempat dan waktu. Ayo semangat...

    BalasHapus
  6. @Wisata Murah;@Agriculture Product: tengkuyu atas komentarnya
    @Taman Sambas : wah itu pelajara sma kelas XII jurusan IPA, jika dijabarkan akan terlalu luas di sini. Tapi insya allah nati jika sempat saya ulas materi genetika.
    @barubelajar : agama lebih tahu duluan dari ilmu pengethuan pak. tengkuyu
    @must_once: benar mas dunia tak selebar daun kelor, saya dari kertosono dapat istri orang kalimantan

    BalasHapus
  7. Terima kasih atas infonya, saya sdh pernah dengar mengenai larangan perkawinan sedarah. Artikel sobat membuat saya lebih mengerti alasan pelarangan tersebut secara genetik.

    BalasHapus
  8. Penjabaran secara Ilmiah sangat diperlukan bagi kita-kita yang masih awam.

    BalasHapus
  9. penjelasannya sangat rinci dan mudah saya pahami, menambah wawasan saya tentang biologi, terimakasih sahabat.

    BalasHapus
  10. klo di kaltim ada suatu suku yang mereka lebih senang dengan perkawinan sedarah, tujuannya agar harta-nya tidak lari kemana-mana (padahal pemahaman agamanya juga bagus lho) ...trus klo perempuan umumnya banyak yang nikah muda...

    BalasHapus
  11. perkawinan sedarah sangat tak baik gan mnurut agama serta ilmu kedokteran

    BalasHapus
  12. garis besarnya kalau perkawinan sedarah (kemungkinan) 75% menghasilkan keturunan yang kurang unggul/bermasalah ? Salam sukses selalu

    BalasHapus
  13. @Agung Ngurah Car: memang pak lebih baik dihindari

    BalasHapus
  14. Agama melarang pasti ada sebab-akibatnya,ternyata ini akibatnya,baru tau waktu belajar biologi seminggu yang lalu, it very dangerous.

    BalasHapus
  15. Ternyata bisa dijelaskan secara ilmiah. Terima kasih sudah berbagi.

    Kunjungi ya Belajar Mafia

    BalasHapus
  16. Maaf admin.. anda blm mnjelaskan perbndingan untuk sepupu.. yg di atas sy kira baru ut sdara kandung..

    BalasHapus
  17. Setahu saya.. org tua dr sdr sepupu yg menikah dgn org luar yg tdk mbwa gen tsb akan mnghilangkan kemungkinan gen resesif pada hibrida nya.. apa lg jika org luar tsb homozigot dominan.. shg kemungkinan anaknya mnderita pykit trsbut sangat kecil..
    Lalu yakinkah anda.. bhwa pnyakut tsb hanya dikendalikan oleh satu gen.. ?
    Hmm...

    BalasHapus

Membuat perangkat USB bootable dengan mudah

Rufus adalah alat yang membantu untuk memformat dan membuat perangkat USB flash menjadi bootable, seperti flashdisk, kartu memori, dll. Rufu...